Ratusan Umat Katolik Sto Petrus Warembungan Ikut Prosesi Jalan Salib

ONLINEBRITA.COM, WAREMBUNGElAN – Ratusan umat Katolik Paroki Sto Petrus Warembungan Minahasa mengikuti prosesi Jalan Salb Jumat Agung (18/4 2025) . Prosesi yang dimulai jam 06.00 Wita sesuda.doa Angelus itu, diawali tanda berkat untuk mereka yang akan berperan serta doa pembukaan oleh pastor paroki Alfius Windy Tangkuman, Pr.


.Jalan salib start pada Keluarga Moningka (Wilayah Rohani) St Bonifasius dan finis di.Keluarga Sumalata Minggu.(Wilayah Rohani St Andreas Avelino).
Selama melalukan jalan salib, umat berdoa bersama sama merungkan dan menghayati penderitaan Yesus demi menebus dosa manusia. Setelah berdoa.di 14 perhentian, tibalah.di lokasi dimana Yesus.di salibkan yang diperankan Fanny Palit (Mudika).


Usai.jalan.Salib pastor Alfius Wimdy Tangkuman, Pr mengucapkan terima kasih kepada semua umat dan kepada Mudika serta LC yang telah.ikut bersama- sama dalam prosesi.jalan salib. “Terima kasih semuanya, Tuhan Yesus memberkari, ucap Pastor.
Sementara itu Ketua Seksi Organisasi Gerejani DPP dan.Ketua Wr St. Margaretha dr Antiokia Oldy Taroreh yang dimintai keterangan menambahkan jalan salib ini diikuti seluruh umat Paroki St Petrus Warembungalen, dan setiap tahun rutin dilaksanakan.

== PEMERAN JALAN SALIB ==

NARATOR : Kezia Rawung, Benediktus Rori
LAGU” : Ignatia Lontaan

  • YESUS : Fanny Palit
  • PILATUS : Jacky Taroreh

Imam-Imam Besar :

  • HANAS : Eddy Pelealu
  • KAYAFAS : Jhony Tulus
  • MARIA : Alicia Kalesaran
  • PENDAMPING MARIA (2 org) : Syalomitha Pelealu, Tesa Kaunang
  • VERONICA : Rachel Lamongi
  • PENDAMPING VERONICA (2 org) : Elsha Kaunang, Heydina Kalangi

PEREMPUAN-PEREMPUAN (4 org) : Alda Kaltilie, Kharisma Moningka, Marsya Pieter, Chelsi Lamongi

  • SIMON : Ronald Manus
  • YUSUF DARI ARIMATEA : Grendy Moningka
  • PENJAHAT 1 : Stewart Patirukan
  • PENJAHAT 2 : Noldy Kalesaran

ALGOJO/SERDADU :

  • Yustus Legi
  • Andri Palit
  • Agus Leke
  • Windy Lamongi
  • Agustinus Kalesaran
  • Elvis Karundeng
  • 6 orang LC : …, …, …, …, …, …, …,
  • 4 orang OMK : Roger Moningka, Rafael Sundalangi, Miko Lamongi, Ricardo Karundeng, Gerald Mamudi, Rafael Waworundeng

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *